Daftar Blog Saya

About Me

Foto Saya
indra
Rasakan... penuh ke ikhlasan, renungi dengan hati... pikirkan menjadi sebuah tindakan... selamat memasuki dunia tanpa batas... dunia yang dalam hingga membuka relung hati kita...
Lihat profil lengkapku
RSS

ATTRACTIVE LEARNING

(Belajar adalah sebuah pertunjukkan untuk menuju keberhasilan)

Konsep :

1. Belajar adalah sebuah pertunjukkan yang luar biasa

2. Belajar adalah sebuah pengalaman yang mengesankan

3. Belajar adalah sesuatu yang dapat diceritakan kembali

4. Belajar adalah sesuatu yang dapat mengajari

5. Belajar adalah sebuah proses mewujudkankan mimpi

6. Belajar adalah sebuah puncak keberhasilan

7. Belajar adalah sebuah Evaluasi Diri



Kerangka :

1. Belajar adalah sebuah pertunjukkan yang luar biasa

a. Siapkan Rasa Ingin Tahu

  • Tumbuhkan Rasa Senang
  • Berikan Undangan
  • Siapkan Judul Pertunjukkan
  • Siapkan Tiket

b. Siapkan Pertunjukkan

  • Siapkan Jenis Pertunjukkan
  • Siapkan Pertunjukkan yang tidak terpikir oleh orang lain
  • Berikan Penghargaan

c. Pertunjukkan Dimulai

  • Pembukaan

1. Intro

2. Seremonial

3. Testimonial

  • Pertunjukkan Utama

1. Prolog (Manfaat Pertunjukkan)

2. Pemeran Utama tampil

3. Komentar atas Peran

  • Epilog

1. Komentar pertujukkan

2. Evaluasi Pertujukkan


2. Belajar adalah sebuah pengalaman yang mengesankan

a. Catat Apa yang menjadi kemampuanmu

b. Catat Apa yang menjadi Kelemahanmu

c. Catat Apa yang menjadi Peluangmu

d. Catat apa yang menjadi Tantanganmu

e. Tulis keadaan yang menyenangkan saat ini

f. Pertunjukkan apa yang ingin kamu lihat dan rasakan

g. Mari mainkan dengan cara yang berbeda

h. Beri saran kepada Orang lain sesuai dengan karakter dan kebiasaan masing-masing


3. Belajar adalah sesuatu yang dapat diceritakan kembali

a. Pertunjukkan tadi Luar biasa

b. Ceritakan dengan dengan rasa antusias

c. Keluarkan dengan segenap energy

d. Gambarkan sehingga orang lain dapat memvisualisasikannya


4. Belajar adalah sesuatu yang dapat mengajari

a. Pertunjukkan tersebut adalah guru

b. Peduli terhadap orang yang belum sempat melihat pertunjukkan

c. Ceritakan manfaat dari apa yang telah dilihat dan rasakan


5. Belajar adalah sebuah proses mewujudkankan mimpi

a. Tetapkan Sebuah Visi

b. Tetapkan Sebuah Misi

c. Tetapkan Target pencapaian

d. Catat Proses demi proses dalam mewujudkan mimpi


6. Belajar adalah sebuah puncak keberhasilan

a. Berikan sebuah penghargaan

b. Buatlah Seremonial terhadap apa yang telah di capai

c. Ceritakan Masa Lalu yang menentukan keberhasilan saat ini


7. Belajar adalah sebuah Evaluasi Diri

a. Evaluasi Proses menuju mimpi

b. Lakukan sebuah perenungan

c. Perencanaan kembali dan memperbaiki komitment

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

0 komentar: